loading...

Friday, 19 July 2013

Sumatra Cyber ~ Di belahan bumi utara dan Eropa waktu puasanya terbilang cukup lama bahkan ada yang mencapai 21 jam lamanya, lokasi dimana puasa terlama adalah di Alaska, Rusia, dan Denmark.


1. Antartika




Umat Islam di Indonesia menjalankan ibadah puasa sekitar 13 jam. Tapi di Casey Station, Antartika, ibadah puasa hanya berlangsung selama 9 jam 18 menit. Berminat untuk melakukan ibadah puasa di Antartika?

Di benua paling selatan itu, masa Imsaknya yaitu jam 6.30 pagi waktu setempat. Sementara waktu berbuka puasanya yaitupukul 15.48.

Biasanya, masyarakat di Atartika menjalankan salat tarawih di Masjid Admusen. Mereka juga dapat mengisi waktu berpuasa dengan mengunjungi pusat komunitas Muslim Eskimo.

2. Argentina



Di ujung lain planet ini, kaum muslim seperti di Argentina dapat menikmati puasa terpendek, dengan rata-rata hanya sekitar sembilan jam saban harinya. Ini berarti muslim tinggal di Argentina menjalankan puasa setengah hari jika dibandingkan dengan kaum muslim di Swedia.

3. Australia



Kota Perth, Australia, pun memiliki durasi puasa yang pendek. Masyarakat Muslim setempat berpuasa sepanjang 11 jam 59 menit.
loading...